Pertanyaan-pertanyaan seputar Manajemen Bandwidth Dan Server Proxy.
Pertanyaan-pertanyaan seputar Manajemen Bandwidth Dan Server Proxy.
1. Apakah yang dimaksud manajemen bandwidth?
2. Apakah yang dibutuhkan pada manajemen bandwidth?
3. Sebutkan dua fitur manajemen bandwidth?
4. Apakah fungsi manajemen Bandwidth?
5. Apakah fungsi simple queue?
6. Apakah yang dimaksud proxy server?
7. Apakah keuntungan proxy server?
8. Bagaimana cara proxy server meningkatkan keamanan untuk mencegah serangan DoS?
9. Bagaimana cara menghack server proxy?
10. Sebutkan jenis-jenis proxy!
Jawabanna:
1. Bandwidth merupakan suatu nilai konsumsi transfer data yang dihitung dalam bit atau detik yang biasanya disebut dengan bit per second (bps), antara server serta client dalam waktu tertentu. definisi bandwidth adalah luas atau lebar cakupan frekwensi yang dipakai oleh sinyal dalam medium transmisi. Jadi bisa disimpulkan bahwa bandwidth ialah kapasitas maksimum dari jalur komunikasi yang digunakan untuk mentransfer data dalam hitungan detik. Fungsi dari bandwidth ialah untuk menghitung transaksi data.
2. Perangkat jaringan yang digunakan.
• Topologi jaringan yang digunakan.
• Tipe data yang ditransfer.
• Banyaknya pengguna jaringan.
• Spesifikasi komputer server.
• Spesifikasi komputer client/user.
• Induksi listrik maupun cuaca.
3. Simple Queue dirancang untuk mempermudah mengatur bandwidth untuk alamat IP tertentu dan / atau subnet. Queue Tree Untuk implementasi manajemen bandwidth lanjutan, membutuhkan marking packet pada fitur Mangle ( /ip firewall mangle).
4. Fungsi bandwidth paling utama adalah menghitung suatu transaksi data. Dimana bandwidth komputer yang ada di dalam jaringan komputer sering digunakan sebagai suatu sinonim guna mengetahui data transfer rate. Data transfer rate sendiri merupakan jumlah data yang dapat dibawa dari titik satu ke titik lainnya dalam jangka waktu tertentu, umumnya menggunakan hitungan detik. Bandwidth yang terdapat dalam jaringan komputer umumnya diukur dalam hitungan bits per second atau bps.
5. Queue Simple
• Simple Queue melimit secara fix dan memiliki aturan yang ketat.
• Simple Queue akan memproses dari antrian secara terurut mulai dari atas hingga ke bawah.
• Simple Queue melakukan limit dua arah sekaligus traffic Upload dan Download.
• Simple Queue akan lebih di proses atau prioritaskan terlebih dahulu dibandingkan Queue Tree jika digunakan secara bersamaan.
• Simple Queue dapat memproses antrian yang di tandai oleh paket mangle.
• Simple Queue sangat cocok bagi admin yang tidak mau ribet dengan adanya traffic control pada mangle.
6. Proxy server adalah sebuah komputer server atau program komputer yang dapat bertindak sebagai komputer lainnya untuk melakukan request terhadap content dari Internet atau intranet.
7. Proxy bisa menyembunyikan identitas IP anda.
1. Mempercepat akses ke suatu website.
2. Dapat digunakan untuk mengakses suatu website atau IP yang diblokir oleh Penyedia ISP atau Penyedia jaringan Internet tertentu (Dengan Proxy Tertentu )
3. Proxy dapat digunakan untuk memblokir akses ke suatu IP atau website ( Dengan Proxy tertentu )
4. Meningkatkan Privacy atau keamanan karena proxy ini akan menfilter cookies yang tidak diinginkan dan tersimpan dalam keadaan ter- encrypsi ( Proxy Tertentu)
8. *Proxy server dapat secara otomatis memblokir situs-situs yang mengandung sara atau situs yang tidak diinginkan dengan adanya fitur filtering. Sehingga dengan manfaat ini bisa menghindari karyawan membuka situs-situs terlarang melalui jaringan internet lokal perusahaan.
* Seperti yang telah disebutkan di awal artikel, proxy server dapat meningkatkan keamanan komputer dari serangan virus dan gangguan malware.
Meskipun proxy bermanfaat besar bagi keamanan jaringan komputer namun masih terdapat kekurangan penggunaan proxy. Salah satunya adalah sering terjadi kesalahpahaman terhadap suatu situs yang dianggap harus diblokir oleh server sehingga perlu dilakukan pembukaan blokir secara manual.
9. IP Spoofing juga dikenal sebagai Source Address Spoofing, yaitu pemalsuan alamat IP attacker sehingga sasaran menganggap alamat IP attacker adalah alamat IP dari host di dalam network bukan dari luar network. Misalkan attacker mempunyai IP address type A 66.25.xx.xx ketika attacker melakukan serangan jenis ini maka Network yang diserang akan menganggap IP attacker adalah bagian dari Networknya misal 192.xx.xx.xx yaitu IP type C.IP Spoofing terjadi ketika seorang attacker ‘mengakali’ packet routing untuk mengubah arah dari data atau transmisi ke tujuan yang berbeda. Packet untuk routing biasanya di transmisikan secara transparan dan jelas sehingga membuat attacker dengan mudah untuk memodifikasi asal data ataupun tujuan dari data. Teknik ini bukan hanya dipakai oleh attacker tetapi juga dipakai oleh para security profesional untuk men tracing identitas dari para attacker.
10. 1. Anonymous Proxy (Proksi Anonim)
Ini adalah jenis proxy yang memberikan informasi mengenai komputer pengguna. Saat pengguna melakukan request pada sebuah website, maka website itu tidak akan mengetahui alamat IP pribadi si pengguna, hanya mengetahui IP proxy nya saja.
2. High Anonymity Proxy
Ini adalah jenis proxy yang tidak mengidentifikasikan dirinya sebagai proxy server dan tidak menyediakan alamat IP original.
Proxy ini menggunakan header REMOTE_ADDR dengan sebuah alamat IP menuju proxy server, sehingga dari pengguna akan terlihat bahwa proxy server-nya berperan sebagai klien.
3. Transparent Proxy (Proksi Transparan)
Ini adalah jenis proxy yang melanjutkan permintaan pengguna ke sumber yang diinginkan tanpa mengungkap informasi komputer si pengguna. Pada umumnya proxy jenis ini banyak dipakai pada komputer di perkantoran.
4. Reverse Proxy
Ini adalah jenis proxy yang digunakan untuk mencegah klien terhubung dengan data/ informasi sensitif. Dan ketika caching pada proxy jenis ini diaktifkan maka trafik jaringan akan menurun.
Komentar
Posting Komentar